gerhana

By

Milangkala UKM PA Gerhana FISIP- UNIGA Ke XXIII

UKM PA Gerhana dalah unit kegiatan mahasiswa yang ada di Universitas Garut yang bergerak dibidang penjelajah alam dan lingkungan hidup. Gerhana berdiri pada tanggal 24 Februari 1994. Dua puluh tiga tahun perjalanan Gerhana merupakan usia yang panjang dan matang bagi seluruh anggota dalam menghiasi jejak- jejak perjalanan eksistensinya dengan berbagai macam konstribusi ditengah para penjelajah…

Ada pertanyaan? Chat admin kami